Mungkin kalian , khususnya para penerus kaum hawa,mayoritas dekat dengan sosok seorang ibu, namun taukah kalian???
seseorang yang mungkin tak sesekali kalian istimewankan seperti layaknya seseorang ibu, juga memberikan kasih sayang yang sama??
tau kah kalian, sosok yang gagah, sosok yang dingin, sosok yang keras juga memiliki rasa iri disaat kalian tak peduli dengan apa yang mereka lakukan??
taukah kalian, setiap detik, disetiap hembusan nafas mereka yang tersirat hanyalah kelangsungan hidup kalian??
taukah kalian? saat kalian telah beranjak remaja, ketakutan terbesar dalam hidup mereka mulai tumbuh. namun mereka tak pernah menunjukan ketakutan itu didepan kalian. karena mareka selalu menyembunyikan kegelisahannya dengan sesekali menjual tampang menakutkan saat kalian pulang tengah malam.
taukah kalian, Tuhan sengaja telah menciptakan sosok seorang ayah dengan Bahunya yang Kekar & Berotot untuk membanting tulang menghidupi seluruh Keluarganya & kegagahannya harus cukup
kuat pula untuk melindungi seluruh Keluarganya.
taukah kalian,ayah selalu berusaha mencari sesuap nasi yang berasal dari tetesan keringatnya sendiri yang halal dan bersih, agar Keluarganya tidak terlantar, walaupun seringkali dia mendapatkan cercaan dari anak-anaknya
taukah kalian, betapa berharganya seorang ayah. Mungkin saat ini, disaat kalian tlah mengukir kesuksesan. ingatkah kalian jika kesuksesan itu berasal dari keringat ayah kalian??
mungkin saat ini, disaat kalian tlah tertawa bahagia taukah kalian ayah kalian menangis dan membuka topeng kegagahannya??
dan mungkin saat ini, disaat kalian tlah jauh dari setiap hembusan nafas mereka, hanya penyesalan yang ada di benak kalian, karena kalian telah menyianyiakan mereka yang selalu ada untuk kalian??
ketahuilah betapa berat beban yang mareka pikul sepanjang hidup mereka demi melihat kalian bahagia??
# Berbahagialah yang masih memiliki Ayah. Dan lakukanlah yang terbaik
untuknya





1 komentar:
Aneesss :* :* Kereeennn :D :*
Posting Komentar